Katalog model baju – Jual baju pria dan wanita kwalitas premium
Baju Pria
Baju pria secara model hanya terdiri dari model reguler dan model slimfit. Iya, hanya 2 model cutting saja. Model baju pria reguler simpel atau sederhana saja, lebar badan dan lebar perut memiliki ukuran yang sam. Sedangkan model slimfit, potongannya mengikuti lekuk badan, sehingga pas dibadan.
Kelebihan model slimfit yaitu menjadikan penampilan pria lebih maco stylish abis, tetapi bagi yang berperut besar, bisa jadi masalah, penampilan pria berperut besar akan terlihat gemuk.
Untuk model baju pria reguler mempunyai kelebihan dapat dipakai semua orang. Penampilan pria berbaju dengan model reguler akan tampil elegan walaupun tidak memperlihatkan lekuk tubuhnya. Bagi yang suka slimfit, tinggal diturunkan saja ukurannya. Misalnya pria dengan ukuran slimfit L, maka dapat memilih M reguler.
Baju Wanita
Model baju wanita sangat berbeda dengan pria. Jika pria modelnya simple, wanita lebih rumit, bahkan bisa sangat rumit.
Kerumitan dimulai dari jenis kainnya. Jenis kainnya bisa dari bahan yang jatuh seperti bahan paris, sutra dan santung. Dilanjut kemudian dengan bentuk kerah baju. Bentuk kerah baju bisa bulat, kerah kemeja, kerah tumpuk dan lain-lain. Kemudian dilanjut model lengan, sebut saja model lengan pendek, lengan panjang, lengan 3/4, lengan 7/8 dan tanpa lengan. Potongan badannya bisa juga model A yang bagian bawah lebih lebar dari bagian atas. Ada juga model dengan bagian bawah lebih menjuntai kebawah dibanding bagian depan.
Tapi secara umum, model baju wanita dapat dibedakan menjadi 2 yaitu model dress dan blus. Jika panjang baju diatas pinggul disebut pinggul, jika dibawah pinggul disebut dress dan jika sampai ke kaki disebut long dress.
Kami jual baik model baju pria dan wanita dengan kwalitas bagus, jahitan rapi dan harga yang bersahabat. Baju Solo Bagus juga menjual bahan kain yang siap dijahit dalam berbagai motif dan warna. Pesan sekarang juga sebelum kehabisan, produk kami terbatas jadi bergegaslah sebelum terlambat 🙂
-
- Baju Pria, Batik Lengan Panjang, Batik Pria
- Baju Batik Pria Lengan Panjang Modern Size M
- Rp260,000
- Size M (Lebar Bahu: 45cm, Lebar Dada:55cm, Panjang Baju:70cm, Panjang Lengan: 59cm) Bahan: Katun Jenis Batik: Kombinasi Tulis (sketsa motif print cabut, dilanjut proses tulis) Pakai lapisan /daleman /furing katun Elegan sehingga cocok untuk kondangan Bagus juga untuk batik kerja kantor hari Jum'at Warna coklat sogan khas batik solo
- Beli
Size: M -
- Baju Wanita, Blouse Batik
- Baju Batik Wanita Kancing Depan Size M
- Rp160,000
- Size M (Lebar Bahu: 40cm, Lingkar Dada:96cm, Panjang Baju:96cm, Panjang Lengan: 53cm) Bahan: Katun Jenis Batik: Print Cabut Tidak Pakai lapisan /daleman /furing katun Elegan sehingga cocok untuk kondangan Bagus juga untuk batik kerja kantor hari Jum’at Kerah shanghai Kancing depan Lengan 7/8 Saku dalam bagian kanan dan kiri
- Beli
Size: -
- Baju Wanita, Blouse Batik
- Baju Batik Wanita Solo Lengan 7/8 Size M
- Rp160,000
- Size M (Lebar Bahu: 40cm, Lingkar Dada:96cm, Panjang Baju:91cm, Panjang Lengan: 53cm) Bahan: Katun Jenis Batik: Print Tidak Pakai lapisan /daleman /furing katun Elegan sehingga cocok untuk kondangan Bagus juga untuk batik kerja kantor hari Jum’at Kerah shanghai Kancing depan Lengan 7/8 Saku dalam bagian kanan dan kiri
- Beli
Size: M -
- Baju Pria, Batik Lengan Panjang, Batik Pria
- Kemeja Batik Pria Murah Solo Ukuran M Lengan Panjang
- Rp130,000
- Jenis batik print atau cetak Size M (Lebar Bahu: 45cm, Lebar Dada:55cm, Panjang Baju:70cm, Panjang Lengan: 59cm) Material: Katun Potongan baju reguler lebar perut dan lebar dada sama Tidak pakai furing (daleman) Batik solo harga murah meriah Bisa dikombinasikan dengan celana panjang casual warna hitam atau jeans untuk kesan santai Cocok untuk menghadiri acara pernikahan atau kondangan
- Beli
Size: M -
- Baju Pria, Batik Pria, Batik Tulis Lengan Panjang
- Kemeja Batik Tulis Asli Lengan Panjang Size M
- Rp610,000
- Size M (Lebar Bahu: 45cm, Lebar Dada:55cm, Panjang Baju:70cm, Panjang Lengan: 59cm) Batik tulis asli Material / bahan katun Memakai furing kain SPTI Eksklusif dan mewah Recomended untuk pejabat dan pengusaha Pas banget untuk acara kondangan, peresmian proyek dan tampil ditelevisi
- Beli
Size: M